Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Review dan Spesifikasi Oppo A71

Review dan Spesifikasi Oppo A71
oppo a71
Harga Oppo A71 -- Produsen oppo kembali mengeluarkan smartphone baru dengan nama oppo a71 di tahun 2017. Keunggulan oppo a71 sama seperti seri oppo lainya terletak pada kamera selfie karena oppo memiliki keunggulan pada kamera yang beresolusi tinggi sehingga oppo sangat laris manis di pasaran terutama pecinta selfie.

Baca : Cara flash Oppo a71 via sdcard

Berikut Spesefikasi Oppo A71:

Jaringan
  • GSM / UMTS / LTE
Dipasarkan
  • September 2017
Dimensi
  • Dimensi :148.1 x 73.8 x 7.6 mm
  • Berat : 137 gram
  • Sim : Dual sim Nano
  • Bahan : Aluminum Body / Front Glass 
Tampilan
  • Tipe : IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
  • Ukuran : 5.2 inches, 74.5 cm2 (~68.2% screen-to-body ratio)
  • Resolusi : 720 x 1280 pixels, 16:9 ratio (~282 ppi density)
Pangkat
  • Os : Android 7.1 (Nougat)
  • Chipset : Mediatek MT6750
  • CPU : Octa-core (4x1.5 GHz Cortex-A53 & 4x1.0 GHz Cortex-A53)
  • GPU : Mali-T860MP2
Memmori
  • Slot Memori : microSD, up to 256 GB (dedicated slot)
  • Internal : 16GB, 3GB RAM
Kamera
  • Belakang : 13MP, PDAF, f/2.2 LED Flash , HDR, Panorama.
  • Depan : 5MP, f/2.4
  • Video : 1080p@30fps
Batterai
  • Li-Ion 3000 mAh Non removable

Untuk selengkapnya silahkan masuk web resmi oppo disini.

Kelebihan Oppo A71
  • Menggunakan body metal sehingga terlihat mewah dan elegan membuatnya terlihat tangguh.
  • Sudah mendukung jaringan 4G
  • Layar lebih lebar sehingga membuat tampilan lebih jernih dan responsif
  • Sudah di lengkapi Corning Gorilla Glass 4 sehingga layar tidak lecet
  • Menggunakan android 7.0 Nougat
Kekurangan Oppo A71
  • Tidak adanya fitur Finger Print
  • Belum menggunakan teknologi fast charging
  • Batterai non removable 

Baca : Cara Flash oppo A71 dengan mudah 

Itulah beberapa kelebihan dan kekurangan oppo a71 sebelum anda membeli. Untuk pasaran harga Oppo a71 sekitar Rp 2.200.000 dan untuk harga bekas oppo a71 di sekitar Rp 1.000.000 sampai Rp 1.500.000. Demikianlah semoga artikel ini dapat menjadi referensi untuk anda.